DIRI SENDIRI:KARAKTERISTIKKU

         Di alam ini terdapat banyak makhluk, ada manusia, hewan, jin, dll.
Untuk manusia sendiri , tuhan telah membagi sifatnya dalam beberapa kateristik,
nah, bagaimana kita dapat mengenal kateristik orang lain,dan kita sendiri???
Pertama-tama, kita harus mengetahui kateristik diri kita sendiri, dan baru kita mencoba dekati orang,untuk mencari tahu kateristiknya, supaya kita dapat menyesuaikan diri dengan orang lain.
         sesungguhnya, manusia itu di ciptakan sama oleh tuhan, di berikan otak yang sama oleh tuhan,dan wataq yang berbeda.
namun, semua ini tergantung kita,diri kita,dan perkembangan pola pikir kita,
sehingga ada perbedaan-perbedaan sifat itu,
dan kehidupan kita ini , yang menunjukkan sifat dan kepribadian kita itu bisa di pengaruhi oleh lingkungan kita, oleh karna itu, sifat kita kadang berubah. Tapi ingat, hanya watak kita yang memang dari lahir di tentukan oleh tuhan, itu yang tidak akan bisa berubah.
      cara mengetahui kateristik yang ada pada diri kita, coba lah dengan hal-hal yang kecil, misalnya dengan cara kita memberikan hadiah kepada teman kita atau keluarga kita, rasakan hati kita, ikhlas kah hati kita ketika memberinya?,nah jika ikhlas, hati kita tidak akan memikirkan tentang hadiah itu lagi, karna benda itu sudah di berikan kepada orang lain,dan berganti kepemilikan menjadi milik orang lain,. Jadi, kita harus ikhlas,
cara ringan yang lain, adalah, cobalah berjalan agak cepat hampir seperti lari meniti kotak-kotak lantai, seberapa cepat dan betul kah anda melakukannya? Jika anda cepat dan betul melakukannya, berarti anda termasuk orang yang konsentrasi teliti,dan sabar. Nah, dengan cara-cara yang saya ketahui tersebut, cobalah anda lakukan di kehidupan sehari-hari.
      jika anda bertanya bagaimana dengan kateristik saya, saya akan menjawab di bawah ini.
Saya terlahir dari ibu yang sama dengan saudara-saudara ku, tapi memang banyak perbedaan yang ada dalam diri ku,dari segi fisik: jenis rambut,semua saudara saya mempunyai rambut lurus,kecuali saya mempunyai rambut gelombang, . di bidang keahlian,kecerdasan, semua saudara saya mempunyai peringkat satu di sekolah-sekolahnya, namun, saya tidak pernah sejuara itu,.
Saya menyadari akan semua kekurangan saya,namun, hal itu kadang membuat turun semangat saya, tapi teman-teman saya, keluarga lain saya selalu mendukung saya, juga dalam diri saya meyakinkan, bahkan akan ada yang meledak setelah ketenaran-ketenaran hati saya.saya yakin ada sesuatu keahlian dalam diri saya.dan saya harus menemukannya.
        Di beda-bedakan, membuat saya cengeng,dan menjadikan hoby saya adalah menangis. Sampai-sampai badan saya kurus,gara-gara selalu menangis setiap harinya.
Saya juga orang nya mudah sakit hati,dan tersinggung, saya juga mudah membenci orang lain, makanya saya jarang mendapat kan teman di sekolah.
Saya juga sering mendapatkan julukan tidak pernah senyum, entah kenapa itu bisa terjadi, hati saya selalu merasa sedih dan galau.
Saya selalu merasa tidak ada kebahagiaan di dunia ini untuk saya.
Entah bagaimana itu bisa terjadi, saya hanya bisa mengharap ada yang mengerti saya di dalam dunia ini.
Saya orang nya juga agak manja, namun, karna saya selalu di kerasi oleh orang tua saya, mungkin hanya sedikit manja yang saya lakukan.
      Selain itu, di saat saya remaja, sikap saya agak aneh,dan sulit di tebak. Saya juga sulit dan tidak mau di atur. Saya merasa benci di atur, karena dengan banyak aturan, saya merasa terkekang dan tertekan, dan dengan ada nya peraturan itu, saya tidak bisa terbang bebas ke udara mengejar angin yang segar, mencari impian.. Dan juga berkreasi sesuka hati ..!!
Apakah dengan aturan saya dapat berkreasi bebas? Mencapai impian? Keliling jagat raya???
Yaaah......, itu lah keegoisan orang tua saya yang di lakukan terhadap anak-anak nya.
Aku sebenarnya termasuk orang yang sangat sabar, karena tidak pernah melawan orang lain,karena saya takut. Dan saya pun memendam semua hal-hal itu. Sampai menimbulkan penyakit hati.
Sebelum saya dewasa, saya ingin tahu bagaimana menjadi orang dewasa yang sukses, walau sebenarnya saya sangat teropsesi akan hal itu.

0 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts

Hanik Agustiya Ningsih. Diberdayakan oleh Blogger.

Pages